Di jaman yang sekarang ini, banyak dari kalangan orang tua, remaja, maupun anak-anak sudah mengerti menggunakan internet. Internet bukan hanya memudahkan dalam segala urusan kita, terutama dalam berbisnis. Tetapi meskipun ada sisi positifnya, ada juga sisi negatifnya. Internet sangat berbahaya bagi kalangan anak-anak. Karena didalam internet banyak mudhorratnya. Seperti halnya, game online Banyak anak-anak yang bolos sekolah ataupun seselesai sekolah, main ke warnet hanya untuk game online , ada juga yang melakukan buly lewat medsos, mengakses blog yang berkonten phornografi. Stop anak mengakses film Porno ataupun sampai menonton Maka dari itu, internet harus diabatasi bagi kalangan anak-anak. Tetapi semua tergantung bagaimana orangtua memberikan pengarahan tentang internet, supaya anak tidak menggunakan internet dengan se enaknya.